4 Tips Memilih Jasa Anti Karat Mobil Terdekat dan Berkualitas

anti karat mobil terdekat

Sangat mudah mencari jasa anti karat mobil terdekat dari lokasi anda. Cukup menggunakan smartphone. Namun untuk kualitasnya tentu perlu diperhatikan dengan seksama. Karena akan ada kerugian jika salah memilh jasa pasang anti karat.

Tips Memilih Jasa Anti Karat Mobil Terdekat

anti karat mobil terdekat

Jika anda ingin mendapatkan informasi mengenai anti karat mobil terdekat yang terbaik untuk kendaraan roda empat anda. Maka sebaiknya anda mulai dengan mencoba untuk menghindari beberapa hal yang bisa menyebabkan kerugian, antara lain:

  • Harga Mahal

    Dengan menggunakan cat anti karat berkualitas rendah, banyak jasa anti karat menawarkan harga yang cukup tinggi. Bahkan melebihi jasa anti karat yang menggunakan bahan premium dan berkualitas tinggi.

    Oleh sebab itu, pastikan untuk mencari tahu harga jasa yang ditawarkan. Jika memang harganya lebih tinggi, pastikan memang harga tersebut sesuai dengan kualitas yang ditawarkan.

  • Kualitas Anti Karatnya Buruk

    Karena sembarangan memilih jasa anti karat, bisa jadi pilihan yang diberikan adalah cat anti karat berkualitas rendah. Cirinya adalah daya tahan anti karatnya tidak jelas. Misalnya bisa 1 tahun, namun bisa juga kurang dari 1 tahun anti karat sudah rusak.

    Ciri lainnya adalah bahwa anti karat tersebut lapisannya tidak boleh terkena zat seperti bensin, solar, dan air laur. Mengapa? Karena anti karat tersebut kualitasnya jelek dan dapat luntur jika terkena zat-zat tersebut.

Anda bisa menggunakan RUSTPRO karena terbukti sebagai anti karat mobil terbaik yang bisa melindungi mobil anda dari karat yang berakibat fatal. RUSTPRO merupakan satu-satunya teknologi anti karat yang digunakan oleh kapal perang. Jadi sudah bisa dipastikan hanya RUSTPRO lah anti karat terbaik untuk mobil anda. Anda bisa mendapatkan anti karat mobil terdekat RUSTPRO di bengkel-bengkel dokter mobil di lokasi terdekat anda.

  • Anti Karatnya Merusak Anti Karat Bawaan Pabrik

    Pada beberapa mobil, komponennya sudah dilapisi anti karat bawaan pabrik. Namun untuk perlindungan lebih optimal, anti karat kemudian diberi lapisan tambahan. Sayangnya banyak jasa anti karat yang menggunakan cat anti karat yang merusak anti karat bawaan pabrik.

    Oleh sebab itu, perlu ditanyakan kepada jasa anti karat mobil terdekat yang telah anda pilih. Tanyakan apakah anti karat tersebut akan aman jika melapisi anti karat bawaan pabrik.

  • Tidak Jelas Garansi Anti Karatnya

    Sangat penting untuk tahu apakah anti karat yang diberikan memang bergaransi atau tidak. Namun bukan sekedar garansi. Anda juga harus memeastikan tersedia layanan pengecekan anti karat secara berkala.

    Adanya layanan pengecekan kondisi anti karat secara berkala akan memastikan anti karat memang dapat bertahan sesuai garansi yang sudah dijanjikan oleh penyedia jasa. Jika tidak ada layanan ini, maka garansi akan menjadi sia-sia. Bayangkan saja, penyedia jasa anti karat bisa saja pergi meninggalkan anda sehingga anda akan bingung kemana menagih klaim garansi.

Dibaca Juga : Keuntungan dan Resiko Jika Memakai Anti Karat Mobil Murah

Oleh sebab itu, dalam memilih anti karat mobil sangat disarankan untuk tidak sekedar mencari karena lokasi penyedia jasa anti karat dekat dengan anda. Pastikan memilih karena memang kualitasnya sudah teruji dan terbukti, serta sudah direkomendasikan banyak orang.

Jika anda memang mencari bengkel atau anti karat mobil terdekat, silahkan mengunjungi lokasi penyedia jasa Rust PRO terdekat dengan lokasi anda. Atau bisa mengunjungi cabang Dokter Mobil terdekat. Jangan lupa untuk melakukan reservasi terlebih dahulu agar tidak perlu antri ketika datang.